Buatlah contoh soal tentang Pasar Persaingan Monopolistik!
Jawaban:
Diketahui fungsi permintaan perusahaan "Suka Maju" dalam pasar persaingan monopolistik adalah
P= 600-2Q sedangkan fungsi biayanya adalah TC= 5+2Q, dimana
P= Tingkat harga
Q= Tingkat output
TC= Biaya total
Tentukan kombinasi harga dan tingkat produksi yang memaksimumkan perusahaan. Hitung laba yang diperoleh perusahaan!
P= 600-2Q
TR= PQ
TR= (600-2Q2
MR= 600-4Q
MC= 2
Syarat tercapainya laba maksimum adalah MR=MC
600-4Q=2
4Q= 598
Q= 149,5
P= 600-(2 * 149,5)
P= 600-299
P= 301
π= PQ-TC
= (301* 149,5) - (3+2*149,5)
= 44999,5 - 897
= 44102,5
Sumber:
http://msw27hellyeah.blogspot.com/2012/03/pasar-persaingan-monopolistik.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar